-
Pembuatan Lampu Hias dengan Bahan Kardus yang Menarik
Perlu anda ketahui, bahwa ternyata, bahan-bahan sederhana seperti kardus bekas yang mana merupakan limbah non organik bisa digunakan sebagai salah satu bahan pembuatan lampu hias, yang digunakan untuk menghiasi ruangan dalam rumah. Padahal, biasanya kardus bekas hanya dapat berakhir di tempat pembuangan sampah ataupun gudang. Kardus bekas ini bisa dijadikan peluang untuk para pengrajin lampion membuat kreasi yang memiliki nilai ekonomis serta nilai seni yang tinggi. Dengan melakukan kreasi terhadap kardus bekas yang ada dengan membuat lampu lampion hias, maka kerajinan tersebut bisa dijadikan income bagi para pengrajin. Bahan-bahan yang digunakan cukup terdiri dari kardus bekas, penggaris, pensil, cat semprot,
-
Tingkat Kerumitan Pembuatan Lampion Terbang Dinilai Dari Bentuk
Lampion terbang kini sudah dikenal oleh masyarakat indonesia. Lampion terbang yang merupakan lambang permohonan, doa, dan harapan diterbangkan pada langit malam untuk mencapai kahyangan sehingga dapat dikabulkan oleh Yang Maha Kuasa. Umumnya, lampion terbang memiliki bentuk yang sederhana. Pembuatan lampion terbang sendiri dinilai tidak rumit terlepas dari bentuk yang dipesan. Selain lampion terbang, lampu hias juga memiliki daya tarik bagi masyarakat. Pada prakteknya, lampu hias sering digunakan untuk menghias kamar. Ada berbagai macam ide menarik untuk memilih lampu hias. Pembuatan lampu hias juga tidaklah rumit, tergantung dari desain dan tingkat kerumitan. Jika anda ingin membuat sendiri, sangat disarankan untuk mencoba
-
Waktu dan Proses yang Dibutuhkan Dalam Pembuatan Lampion
Inovasi haruslah ada dalam segala bidang, tidak terkecuali untuk lampion. Jika lampion pada zaman dulu yang kita kenal berbentuk bundar dan digantung di jalanan, kini lampion juga bisa menjadi penghias kamar. Lampion hadir dalam berbagai macam bentuk tidak terkecuali karakter-karakter tertentu. Pembuat lampion karakter dinilai sebagai ide yang cukup kreatif karena memiliki daya pikat terutama untuk anak-anak. Jika anda ingin anak anda tidurnya ditemani oleh karakter favorit, sebenarnya anda bisa memesankan lampion sebagai solusi. Pembuatan lampion karakter tidaklah memakan waktu lama, mungkin paling lama sekitar 2 minggu. Tergantung banyak tidaknya karyawan dan pesanan yang didapat penjual. Jika tidak sabar, mungkin