-
Kerajinan Lampion, Peluang Usaha Berpotensi Untung yang Lumayan
tahun 2015 ini merupakan tahun yang spektakuler. Pasalnya kini sudah banyak acara-acara yang sudah out of the box yang membuat para pengrajin dibanjiri job-job baru. Seperti halnya acara lampion yang dilakukan di kota-kota besar membuat sebuah peluang kerja baru bagi para pengrajin. Kerajinan lampion kini menjadi sebuah kerajinan yang sangat berpotensi. Banyaknya permintaan pasar akan lampion, menjadikan kerajinan rumahan ini kebanjiran job. Mungkin Anda yang sedang bingung ingin memulai usaha apa, Anda bisa memulai dengan usaha menjual lampion dengan kualitas terbaik dan memberikan keunikan dari lampion – lampion pada umumnya. Untuk lokasi penjualan lampion yang berpotensi ialah tempat pemukiman masyarakat
-
Besarnya Antusias Masyarakat Pada Lampion Taman Mini Indonesia Indah 2013
Ingin mengulang suksesnya acara festival lampion 2012 di Taman Mini, pihak penyelenggara mengadakannya lagi pada tahun 2013. Tidak kalah dengan pesta lampion di tahun 2012, acara lampion Taman Mini 2013 pun sangatlah meriah dan didatangi oleh banyak pengunjung. Pengunjung mengaku sangat senang dan terhibur dengan adanya acara festival lampion Taman Mini Indonesia tersebut. Sebagian besar pengunjung yang datang adalah dengan membawa serta keluarganya. Mereka memanfaatkan acara lampion itu sebagai tempat liburan guna mengisi waktu liburan anak-anak mereka. Tidak hanya menawarkan gemerlapnya lampion lampu yang dibuat dengan berbagai macam karakter, namun di sana kita juga dapat berfoto dan mencoba beberapa permainannya.